POLSEK LAMBU BERHASIL MENGANTONGI IDENTITAS TERDUGA PELAKU PEMANAH DI PERTIGAAN PKM LAMBU


Sape Bima NTB.Media Dinamika Global.id Sabtu Malam 16 april 2022 Sebelumnya Pada Pukul 19:20 Wita bertempat di Jalan Raya Lintas Pelabuhan Sape tepatnya di Dusun Saleko Desa Parangina Kecamatan Sape juga Terjadi Peristiwa Pemanah misterius, dan selang Beberapa Jam yaitu sekitar pukul 21.00 wita, bertempat di Desa Rato tepatnya dipertigaan PKM lambu Kecamatan Lambu Kabupaten Bima, telah terjadi pemanahan terhadap korban oleh orang Tidak dikenal (OTK).


adapun identitas korban, Saudara Fadli, umur 20 tahun, beragama islam, Pekerjaan Petani, Alamat dsn. mangge dalam  desa hidirasa kec. lambu kab. bima.

Polisi sudah mengantongi identitas terduga pelaku adalah sbb :

a) Saudara Hambali, umur 22 Tahun, Pekerjaan Petani, dsn. temba rt. 011 rw. 006 desa mangge kec.lambu kab. bima.

b) sdr. adi, 21 thn, petani, alamat yang sama.

Luka-luka yang dialami oleh korban antara lain : 

a) korban mengalami luka tusuk akibat terkena anak panah dipunggung.

kronologi kejadian : 

- awalnya korban sedang duduk bersama dengan keempat orang temannya yaitu sdr. dimas, sdr. aditia saputra, sdr. adi kurniawan, sdr. mashud, di pertigaan pkm lambu. kemudian datang pelaku bersama dengan teman-temannya menghampiri korban utk menanyakan sdr. eka dan sdr. joki, lalu dijawab oleh korban tidak tahu, kemudian pelaku langsung marah dan melepaskan panah kearah korban dan teman-temannya, melihat hal tersebut korban dan teman-temannya langsung berlari menyelamatkan diri. pelaku melepaskan panah kearah korban sehingga mengenai punggung korban, setelah terkena panah, korban melarikan dengan menumpang kendaraan utk menuju ke desa mangge.

-


korban tiba di pkm lambu pada pukul 22.00 wita utk mendapatkan perawatan medis dan diantar oleh keluarganya.

- pukul 22.15 wita anggota polsek tiba di pkm lambu utk mengecek keadaan setelah mendapatkan laporan dari warga

- pukul 23.00 wita korban dirujuk ke rsud bima menggunakan ambulans pkm lambu.

- keluarga korban yang marah akibat kejadian tersebut langsung mendatangi rumah terduga pelaku utk mencari keberadaan pelaku, namun terduga pelaku tidak ada sehingga keluarga korban melampiaskan kemarahannya dengan cara membakar Sepeda Motor milik terduga pelaku.

- keluarga korban juga sempat ingin merusak rumah terduga pelaku, namun berhasil diredam oleh anggota polsek lambu.(Sumber Polsek Lambu).

#Arf/MDG.04#

Load disqus comments

0 comments